Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Sisi Lain Muktamar NU ke 33 Jombang

3 Agustus 2015   10:37 Diperbarui: 4 Agustus 2015   05:59 910 2
Dua malam keliling mengikuti perjalanan Muktamar NU ke 33 di Jombang, bertemu dengan banyak tokoh-tokoh petinggi NU, juga mendengar keluhan-keluhan, serta membaca informasi dan koran, dan juga menyaksikan puluhan ribu orang datang dari seluruh penjuru Nusantara, bahkan belahan dunia, seperti; Arab Saudi, Libanon, Palestina, Mesir, Pakistan, Afrika, Amirka, Austarila, Jepang, Belanda. Mereka datang dengan ihlas karena Allah SWT. Ribuan kilomenter ditempuh dengan senang dan riang, ratusan ribu, bahkan jutaan rupiah dikumpulkan dan dikeluarkan demi mengikuti Muktamar para ulama Ahlussunah Waljamaah. Mereka ingin melihat langsung wajah-wajah sejuk ulama yang kelak akan menuntunnya menuju surga dan bertemu dengan Rosulullah SAW. Tiba-tib, pagi ini membaca Koran Jawa Pos dengan judul “Mahdlatul Ulama Gaduh, Muhammadiyah Teduh”.  Maka, ahirnya saya tulisakan apa yang saya simpan selama dua malam mengikuti Muktamar Jombang, dalam tulisan sederhana ini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun