Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Pilihan

Dimana Kaki Berpijak, di Situ Saya Belajar

12 Mei 2022   14:45 Diperbarui: 12 Mei 2022   15:01 122 2
Enam pelajar SMK Muhammadiyah 6 Modo, Lamongan, Jawa Timur, berjejer rapi di depan teras gedung Balai Latihan Kerja (BLK), Kamis (13 Mei 2022). Mereka sedang menunggu panggilan untuk mempresentasikan hasil magang selama 3 bulan. Ada yang tegang, ada yang biasa, ada yang santai bahkan ada yang menunggu di kantin sekolah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun