Workshop Beasiswa: Budi Waluyo dan Kiat Sukses Meraih Beasiswa S2/S3 Luar Negeri
6 Juli 2015 14:01Diperbarui: 4 April 2017 17:4640407
Ada yang kenal dengan Budi Waluyo? Saya sangat mengenal pemuda asli kota Bengkulu tersebut. Awalnya saya hanya bisa menikmati tulisan beliau di blog-blog saja, tetapi ketika saya mudik ke tanah kelahiran saya, akhirnya bisa bertemu dengan pemuda yang berani bermimpi besar itu. Jujur saja, inspirasi dan motivasi saya dapatkan dari tulisannya. Selain rajin menulis di blog, ia juga sudah menulis beberapa buku, diantaranyaebookyang sudah selesai saya baca yakniSmart Tweets For Scholarship Hunters.Bahan bacaan yang menurut saya sangat membakar semangat dan membuat saya terus berani bermimpi besar.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.