Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi Pilihan

Benalu Atas Dunia

29 Oktober 2019   11:53 Diperbarui: 29 Oktober 2019   11:58 80 8
Hinggap menyerap tanpa permisi
Di dahan-dahan dan ranting-ranting junjungan tinggi
Buta adab buruk pekerti
Menjalar akar mengusung tunas keangkuhan diri

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun