Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi Pilihan

Tidurlah Nak

16 April 2016   07:52 Diperbarui: 16 April 2016   08:18 15 3
tidurlah nak, tidur sejenak
isi periuk sudah mulai menggelegak
dan akan segera masak
untuk kita makan yang banyak

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun