Mohon tunggu...
KOMENTAR
Gaya Hidup Pilihan

Cegah, Obati, dan Lawan Diabetes

28 Mei 2016   17:30 Diperbarui: 10 Oktober 2016   17:12 331 2
Diabeteshttps://goo.gl/1Rup3E adalah penyakit degeneratif atau bersifat kronis dan merupakan kumpulan gejala peningkatan kadar gula darah (glukosa) akibat kekurangan hormon insulin baik absolut maupun relatif.   Mencegah lebih baik dari mengobati.  Oleh karena itu sebaiknya Anda perlu mengetahui apakah Anda memiliki risiko diabetes.    Salah satu dari risiko untuk menjadi penyandang dibates (diabetisi) tipe 2 adalah apabila Anda kelebihan berat badan, kegemukan.  Berat badan menjadi salah satu penyebab utama diabetes tipe 2. 90% dari diabetes tipe 2 berasal dari orang yang berat badannya kelebihan. Saat ini 2/3 dari remaja dan l/5 anak-anak negara maju pun berat badannya berlebih, ini berarti akan semakin banyak orang yang menderita diabetes.  Menjaga kesehatan berarti ikut mencegah penyakit.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun