Jika kita hanya mengharapkan dari kekayaan sumber energi kita hanya dari minyak bumi , bensin, maka sumber mineral gas buminya itu akan habis hanya dalam yang telah ditentukan. Ini disebabkan karena hasil explorasi dan kebutuhannya tidak lagi memadai. Kebutuhan minyak bumi di dalam negeri saat ini mencapai 23 Juta kL bensin . Sedangkan kita hanya dapat memasok minyak bumi sebesar 16 kl bensin. Apalagi kebutuhan masyarakat terhadap bensin ini terus meningkat 10% tiap tahun.