Dilihat dari statisk, biaya hidup terbesar dari setiap warga di Indonesia, pertama konsumsi dan kedua adalah transportasi. Biaya transportasi dari tahun ke tahun meningkat sesuai dengan biaya produksi dari BBM dan harga pasar dunia. Dipusingkan dengan biaya transportasi yang membengkak, tentunya kita ingin ada solusi yang paling ampuh yaitu efisiensi untuk pembelian BBM.
Namun kita sering terbentur bagaimana cara memiliki motor dengan bahan bakar yang efisiesin padahal volume dan jarak pemakaian tetap rutin dan bahkan sering jarak pemakaian justru lebih jauh.
Jalan Braga Bandung, Ketika Bebas Kendaraan!
7 bulan yang lalu
KEMBALI KE ARTIKEL