Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Bahasa bagi Orang yang Tunawicara

21 November 2013   10:43 Diperbarui: 4 April 2017   17:36 6608 0

Bahasa merupakan suatu alat yang terbaik dalam berkomunikasi dengan seseorang untuk mengekspresikan ide atau perasaan melalui tulisan ataupun lisan bagi orang–orang yang memiliki pendengaran dan kemampuan berbicara yang baik. Namun mungkin tidak semua manusia didunia bisa berbahasa dengan lisannya (berbicara), tak sedikit dari manusia didunia harus menggunakan bahasa lain, selain bahasa yang bisa diucapkan dengan mulut. Contohnya, orang yang tunawicara atau bisu, mereka tidak bisa berbicara sebagai media bahasa atau percakapan untuk berkomunikasi dengan orang lain. Tunawicara atau bisu merupakan ketidakmampuan seseorang untuk berbicara.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun