Jakarta berbenah sejak Gubernurnya Pak Ahok. Tetapi sayangnya, justru gubernur yang benar-benar ingin menyejahterakan rakyat ini
“dimusuhi” mereka yang merasa dirugikan kepentingannya. Berbagai hantaman datang silih berganti untuk merusak reputasinya. Tetapi
berhasil dijawab oleh Pak Ahok dengan prestasi gemilang, yaitu rakyat merasakan bahwa Jakarta benar-benar berubah menjadi lebih baik, dan sedikit-demi sedikit memberikan kemakmuran bagi rakyat kecil.
Hantaman yang paling kejam adalah tuduhan korupsi. Apalagi yang memberi predikat tersebut lembaga tinggi negara yang selama ini ditakuti oleh para pejabat.
KEMBALI KE ARTIKEL