Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mengenal Absurdisme dan Albert Camus

24 Mei 2024   20:58 Diperbarui: 24 Mei 2024   21:29 62 0
Seorang filsuf terkenal pernah berkata, "Haruskah saya bunuh diri, atau meminum segelas kopi?". Kalimat tersebut dilontarkan oleh seorang filsuf, penulis, serta jurnalis Perancis, Albert Camus. Karya-karyanya yang paling terkenal diantaranya adalah The Stranger (1942), The Plague (1947), dan The Fall (1956).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun