Mohon tunggu...
KOMENTAR
Foodie

Minum Tak Hanya untuk Mencegah Dehidrasi

31 Agustus 2014   14:21 Diperbarui: 18 Juni 2015   02:01 53 0
Sebagai mahluk hidup, manusia memerlukan porsi air minum yang cukup untuk memenuhi kebutuhan cairan tubuhnya. Sebab, sekitar 70% komposisi tubuh manusia terdiri dari air. Namun, kita sering kurang memperhatikan porsi air yang perlu kita minum, lantaran terpengaruh oleh keadaan lingkungan di sekitar kita. Sebagai contoh, tatkala berada di ruangan ber-AC, seringkali kita tidak merasa kehausan. Sehingga kita merasa tidak perlu minum. Padahal, bisa jadi sesungguhnya tubuh kita sedang kekurangan cairan lantaran kurang minum.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun