Mohon tunggu...
KOMENTAR
Kebijakan Pilihan

Stop Arogansi di Jalanan: Etika Berkendara untuk Nyawa

30 Juni 2024   17:25 Diperbarui: 30 Juni 2024   17:55 38 0
Disiplin pengemudi dalam berkendara terus menjadi perhatian. Di Jakarta, kita melihat pengendara sepeda motor dan mobil setiap hari melanggar peraturan. Melawan arus, tidak memakai helm, menerobos lampu merah dan berbagai pelanggaran lainnya masih merupakan hal yang wajar. Tanpa etika berlalu lintas, pengemudi tidak akan peduli terhadap keselamatan orang lain lalu lintas di jalan raya menjadi kacau terutama pada jam berangkat dan pulang kerja sehingga mengakibatkan kemacetan dan kecelakaan lalu lintas.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun