Literasi, sebuah kata yang tentunya tidak asing lagi bagi kita. Gerakan Literasi Nasional telah dicanangkan oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud ) pada tahun 2016. Program Literasi Nasional bertujuan untuk meningkatkan minat baca dan ketrampilan menulis masyarakat baik di sekolah, komunitas, maupun lingkungan sekitar. Salah satu penerapan dari Gerakan Literasi Nasional yang mudah kita temui adalah Program Literasi Sekolah.
KEMBALI KE ARTIKEL