Kun adalah tokoh utama dalam animasi berdurasi satu setengah jam yang disutradarai oleh Mamoru Hosuda yang berjudul “Mirai”. Ia adalah seorang kakak laki-laki berumur empat tahun yang mulai belajar menerima kehadiran seorang adik perempuannya.
KEMBALI KE ARTIKEL