Mohon tunggu...
KOMENTAR
Bola Pilihan

Atalanta Juara Liga Eropa UEFA dan Rusak Status "Unbeaten" Bayer Leverkusen

23 Mei 2024   07:45 Diperbarui: 23 Mei 2024   07:51 300 13
Atalanta tampil sebagai juara baru Liga Eropa UEFA. Atalanta sukses meraih trofi Liga Eropa UEFA 2023-2024 setelah mengalahkan Bayer Leverkusen di final yang dilangsungkan di Stadion Aviva. Dublin, Irlandia, Kamis dini hari WIB (23/05).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun