Kesegaran dan kenikmatan makanan/minuman manis dan dingin adalah hal yang paling menarik bagi mereka yang sedang menjalankan ibadah puasa. Hal itu sering melintas dalam pikiran mereka yang sedang menjalankan ibadah puasa. Terlebih lagi jika dalam keadaan sangat haus dan lelah di siang hari bolong yang terik, semakin terbayang bagaimana kesegaran dan kenikmatan makanan/minuman manis dan dingin itu.
KEMBALI KE ARTIKEL