Kebersamaan Sergio "Kun" Aguero dengan Manchester City yang terjalin selama 10 tahun berakhir sudah. Aguero resmi akan meninggalkan klub yang dibelanya sejak tahun 2011 itu pada akhir musim ini. Pihak klub secara resmi mengumumkan hal itu, Senin (29/03), sebagaimana dilansir kompas.com yang dikutip dari
BBC Sports.
KEMBALI KE ARTIKEL