Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Makan Puding Bisa Mengurangi Risiko Stunting?

24 November 2024   17:22 Diperbarui: 24 November 2024   17:27 10 0
             Stunting kerap menjadi fokus serius bagi banyak pihak. Berbagai upaya pencegahan turut dilakukan agar dapat menekan peluang balita terkena stunting. Hal ini dikarenakan dampak dari stunting seringnya tidak dialami secara langsung tapi terjadi seiring dengan bertambahnya usia si anak. Oleh karena itu, perlu adanya upaya yang dapat dilakukan untuk mengurangi risiko seorang balita terkena stunting seperti melalui Pemberian Makanan Tambahan (PMT) berupa puding yang mengandung bahan makanan bergizi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun