Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Paris Agreement dalam Perspektif Neorealisme

17 Oktober 2023   20:06 Diperbarui: 17 Oktober 2023   20:08 134 2
Neorealisme merupakan salah satu teori Hubungan Internasional yang menyoroti pentingnya aspek-aspek seperti kekuasaan, keseimbangan kekuasaan, dan anarki sistem internasional. Teori ini pertama kali dikenalkan oleh Kenneth Waltz. Teori ini lebih mementingkan keuntungan yang didapat, menekankan keamanan nasional, dan negara sebagai aktor utama.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun