Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Peran Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) sebagai Lembaga Anti Korupsi

8 Desember 2021   13:53 Diperbarui: 8 Desember 2021   14:02 1010 2
Yang melemahkan nilai demokrasi, etika, keadilan, serta supermasi hukum adalah Korupsi merupakan sebuah bencana bagi masyarakat. Selain itu, korupsi juga merupakan sebuah kejahatan dalam Hak Asasi Manusia yang mengancam keberlangsungan hidup suatu bangsa terutama di bidang Ekonomi. Karena di negara manapun tidak ada yang tidak sedang menghadapi masalah korupsi, maka korupsi disebut masalah global. Namun, negara kita sendiri menjadi negara yang mendapat peringkat ke-4 se Asia Tenggara dengan poin 38 dalam indeks presepsi korupsi di dunia pada tahun 2018. Terdapat 2062 penindakan kasus korupsi di Indonesia yang ditangani oleh Kejaksaan, Kepolisian, dan KPK. Data tersebut berdasarkan catatan Indonesia Corruption Watch (ICW) dalam kurun waktu 5 tahun terakhir. Selain itu, jumlah kerugian negara yang disebabkan oleh kasus korupsi yang melibatkan penyelenggara negara terbilang cukup banyak, yaitu satu miliar rupiah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun