Pelatihan diadakan pada hari Kamis tepatnya pada pukul 08.00 WIB di ruang kelas 5, dengan dihadiri oleh 42 siswa serta 1 guru pendamping. Yuli salah satu guru pendamping dari SD Negeri 03 Kendalserut menilai kegiatan yang diselenggarakan oleh mahasiswa KKN sangat positif untuk melatih kecerdasan anak.