Kasus Covid-19 di Indonesia telah terkonfirmasi sejak tahun 2020 yang lalu. Suasana yang mencekam akibat dari pandemi Covid-19 ini telah dirasakan oleh dunia termasuk Indonesia. Sebagian besar yang terpapar Covid-19 akan merasakan gejala ringan hingga sedang. Namun, sebagian orang memerlukan bantuan medis akibat gejala sakit parah yang dirasakan.
KEMBALI KE ARTIKEL