Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Morfometrik dan Meristik Ikan Kakap Putih

9 Juli 2021   14:16 Diperbarui: 9 Juli 2021   14:42 3117 0
Ikan kakap putih (Lates calcarifer) merupakan salah satu komoditas budidaya laut unggulan di Indonesia, karena kelangsungan hidupnya dapat mencapai 86%, memiliki pertumbuhan yang relatif cepat, dan mudah menyesuaikan diri dengan lingkungan budidaya. Ikan kakap putih, Lates calcarifer (Perciformes, Latidae) adalah jenis ikan katadromous memiliki nilai nutrisi yang cukup tinggi (seperti ikan salmon). Pangsa pasar ekspor ikan ini lebih luas dibandingkan dengan ikan kerapu, sehingga berpotensi untuk dikembangkan di Indonesia sebagai ikan komersial dan penunjang ketahanan pangan. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun