Mohon tunggu...
KOMENTAR
Lyfe

Kreativitas Mahasiswa Indonesia di Groningen, Eksis Melalui Dunia Maya

27 Februari 2012   12:50 Diperbarui: 25 Juni 2015   08:52 581 0
Pada tanggal 20 Februari 2012 melalui Kompasianer Mbahtonno dituliskan kisah M Ridho yang mengikuti ajang Indonesian Idol dan menyanyikan lagu ciptaannya sendiri Ku Ingin Kita Lama Pacaran Di Sini. Video tersebut juga dapat diakses melalui Youtube. Walaupun tidak lolos ke tahap berikutnya, Para dewan juri yang terdiri dari Anang, Agnes Monica dan Ahmad Dhani semula terdiam setelah M. Ridho selesai menyanyikan lagu itu. Bahkan, di video tersebut lagu M. Ridho dibeli Ahmad Dhani seharga 5 juta rupiah. Tulisan Mbah Tonno tersebut dibaca lebih dari 2000 pembaca dan bisa membuat M. Ridho dikenal oleh masyarakat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun