Mohon tunggu...
KOMENTAR
Catatan Pilihan

Wajah Modern Agama

11 November 2014   11:32 Diperbarui: 17 Juni 2015   18:06 85 0

Menjadi ‘purba’ dalam pengertian saya adalah karena agama sejak dulu kala merupakan sebuah kepercayaan yang ‘buta’. Dengan memanfaatkan ketidakmampuan agama untuk menjelaskan berbagai fenomena yang bekerja di alam semesta ini, manusia menjadikan Tuhan sebagai sebuah alat penjelasan sementara. Contoh paling umum yang bisa kita temukan dalam agama, adalah bahwa semua yang ada di alam semesta ini merupakan ‘kehendak Tuhan’. Ia menjadi sasaran tanggung jawab bagi semua ketidaktahuan manusia. Manusia tidak memahami petir, maka dikatakanlah itu amarah Tuhan.  Manusia tidak memahami tsunami, maka dikatakanlah itu cobaan Tuhan. Tuhan telah menjelma jadi pengisi kekosongan manusia. Bagi saya ini adalah hal yang paling tidak bertanggungjawab, dimana kita selalu mengkambinghitamkan Tuhan atas kebodohan kita sendiri.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun