Dalam perkembangan teknologi yang cukup pesat pada saat ini, muncul banyak kekhawatiran terkait dampak dari adanya teknologi itu sendiri, sebagai contoh nyata dapat dilihat pada berita sekarang ini terkait teknologi Artificial Intelligence (AI). Secara tujuan awal dari diciptakannya AI itu adalah supaya membantu manusia dalam memudahkan pekerjaan harian yang dilakukan. Namun apakah benar demikian? Atau ternyata itu hanyalah sebuah kedok yang dipakai untuk menggantikan dari segi pekerjaan manusia itu sendiri?
KEMBALI KE ARTIKEL