Media massa merupakan sarana informasi yang mudah diakses oleh semua lapisan masyarakat, baik dalam bentuk cetak maupun elektronik. Cangara (2002) menyatakan bahwa media massa merupakan suatu alat yang digunakan dalam menyampaikan pesan menggunakan alat komunikasi mekanis dari sumber pesan ke penerima pesan atau khalayak umum. Alat mekanis komunikasi yang dimaksud oleh Cangara adalah berbagai media massa yang ada di masyarakat seperti surat kabar, televisi, radio, hingga film.
KEMBALI KE ARTIKEL