Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

PMM 95 UMM Mengedukasi Warga Membuat Jamu Herbal

22 Agustus 2020   21:55 Diperbarui: 22 Agustus 2020   21:56 32 0
Di era pandemik covid'19 selain pemakaian masker dan handsanitizer, masyarakat Indonesia perlu memiliki imunitas tubuh yang baik agar tidak mudah terserang penyakit. Akan tetapi, fakta dilapangan menunjukkan bahwa masih banyak warga yang kurang memperdulikan imunitas tubuhnya terutama pada 4 desa daerah Jatim diantaranya Desa Wonokoyo timur kec. Beji kab. Pasuruan , Desa Balongasem Kec. Lengkong Kab. Nganjuk, Desa Kedung Sugo Kec. Prambon Kab. Sidoarjo dan Desa Sumberoto, Kec Donomulyo, Kab Malang. Oleh karena itu mahasiswa PMM UMM yang bimbing oleh Dosen Pembmbing Lapang (DPL) Ibu Nawang Sulstyani, M.Pd  melakukan edukasi kepada masyarakat setempat pada (20/08) dengan membuat jamu herbal Vit-C Emangi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun