Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Review Materi Alpha Meet and Greet Kepemimpinan

29 Agustus 2022   08:30 Diperbarui: 29 Agustus 2022   08:37 58 0
Pada materi ini disampaikan oleh kak M. Irsyadul Umam, yang materinya berisi tentang "kepemimpinan" menurut beliau kepemimpinan adalah interaksi antara pemimpin dan yang dipimpin untuk mengubah dan memperdayakan perilaku yang dipimpin sehingga mampu memimpin dirinya sendiri untuk mencapai tujuan organisasi dan tujuan pribadi.

Adapun kunci kepemimpinan yaitu, mengarah, membimbing, memberi, mempengaruhi, mengkoceng, mendukung, memfasilitasi, mendorong, mendukung, memotivasi, memiliki visi, menggerakkan, menghargai, kepedulian, berinteraksi, dan percaya diri.

Hal penting!!!
dalam kepemimpinan harus ada prinsip berani & berkomunikasi untuk menjadi seorang pemimpin

Tipe kepemimpinan ada 2 : - Menjalankan tugas dan pemeliharaan.

"Duniaku bukan jabatan, pangkat, gaji, dan kecurangan. Duniaku bumi manusia dengan persoalan" -pram

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun