Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

KKN Tematik UPI 2021: Komitmen UPI dalam Membantu Penanggulangan Dampak Covid-19 di Bidang Pendidikan

29 Juli 2021   17:55 Diperbarui: 29 Juli 2021   18:20 68 1
Virus corona atau dalam bahasa latin severe acute respiratory coronavirus 2 (SARS-Cov-2) merupakan suatu virus yang menyerang sistem pernapasan. Virus ini dapat menyerang siapa saja, baik bayi, anak-anak, remaja, orang dewasa, bahkan juga lansia. Tak tanggung-tanggung dampak yang ditimbulkan juga beragam, mulai dari gangguan pada sistem pernafasan, infeksi paru-paru berat, hingga berujung kematian.  

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun