Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

Memahami Pemikiran Tentang Islamisasi Ekonomi Madzhab Mainstream

27 Februari 2018   00:15 Diperbarui: 27 Februari 2018   00:32 414 0
Pandangan madzhab Mainstream tidak ada bedanya dengan pandangan ekonomi konvensional. Titik pangkal persoalan ekonomi menurut mereka adalah kelangkaan sumber daya (scarcity). Namun meskipun sama-sama memandang kelangkaan sebagai titik masalah, tentu saja madzhab Mainstream tetap berbeda dengan ekonomi konvensional. Banyak pendukung madzhab ini yang bekerja di Islamic Development Bank (IDB). 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun