Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

KKN BTV III Unej: Kenali Standar Roasting Kopi Bersama Pemilik Agroindustri Kopi Argapura

31 Agustus 2021   17:31 Diperbarui: 31 Agustus 2021   17:47 98 1
Sangrai kopi atau lebih dikenal dengan proses roasting kopi adalah hal yang paling penting dalam hilirisasi kopi. Agroindustri Kopi Argapura mencoba untuk mencari level yang pas dalam hasil roasting untuk kopi bubuk dengan jenis robusta, lanang , dan untuk campuran kopi rempah. Menurut pemilik Agroindustri Kopi, kegiatan sangrai juga harus didukung dengan kondisi cuaca yang bagus, karena biji kopi harus dijemur sebelum disangrai. Penjemuran bertujuan untuk meningkatkan suhu dari biji kopi dan "renyah" saat disangrai.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun