Wisata Alam Posong, atau yang lebih dikenal dengan sebutan Posong Natural Park terletak pada ketinggian 1.823 meter di atas permukaan laut tepatnya di Desa Tlahab, Kecamatan Kledung, Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah yang sempat hits pada beberapa bulan terakhir pada fyp tiktok karena keindahan view ditengah Gunung Sindoro dan Sumbing.
KEMBALI KE ARTIKEL