Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Pentingnya Analisis Lingkungan Pada Produksi Biomassa

25 September 2023   09:48 Diperbarui: 25 September 2023   09:49 53 0
Produksi biomassa dapat berasal dari suatu komoditas terbanyak di Indonesia. Tak dapat dipungkiri jika kelapa sawit menjadi salah satu komoditas yang kaya untuk dimanfaatkan dari bahan mentah hingga limbah yang dihasilkannya. Limbah kelapa sawit dapat dikenal sebagai Tandan Kosong Kelapa Sawit (TKKS). Melalui analisis lingkungan dapat bertujuan untuk mengetahui faktor internal dan eksternal dari menjalankan usaha. Analisis lingkungan dapat dilakukan dengan menggunakan software bernama Simapro ataupun openLCA. Penggunaan software simapro dinilai lebih rumit dan memerlukan akses dari instansi resmi yang berkaitan, namun memiliki hasil yang lebih akurat. Pada pembahasan ini, dalam melakukan analisis lingkungan menggunakan openLCA. Selain karena penggunaanya yang relative mudah, database yang open akses (gratis), dan terdapat tutorial resmi pada akun youtube openLCA.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun