Catatan malam Ramadhan atau camar Omjay di hari keduapuluh delapan puasa adalah jagalah dirimu dan keluargamu dari siksa api neraka. Jagalah dirimu agar selalu melaksanakan sholat berjamaah di masjid. Sebab pahala sholat berjamaah lebih banyak daripada sholat sendirian.
KEMBALI KE ARTIKEL