Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

Model Pembelajaran E-learning

17 Desember 2015   01:09 Diperbarui: 17 Desember 2015   01:36 2189 4
Pembelajaran guru dan siswa tidak harus selalu melibatkan kelas sebagai ruangan penyampaian pembelajaran. Belajar kini dapat dilakukan pada medium apa saja, seperti taman sekolah, lapangan, maupun di rumah masing-masing. Namun, tetap pada pembelajaran formal proses belajar mengajar haruslah dikontrol oleh guru. E-learning merupakan salah satu model pembelajaran yang diprediksi dapat meningkatkan kualitas proses dan hasil pembelajaran. Pembelajaran e-learning ini, dapat dilakukan di sekolah maupun di rumah, terkontrol maupun tanpa kontrol. Dengan berbantuan internet, e-learning memudahkan siswa untuk melatih melakukan perluasan pengetahuan dan wawasan. Penjelasan ini juga diperkuat dengan definisi e-learning oleh Horton dalam E-learning by Design (2006:1) yaitu

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun