Saya tertegun sesaat setelah melihat peringkat teman-teman blogger hebat yang konsisten ngeblog dalam blog pribadinya di
http://blogs.indonesiamatters.com/. Sebuah kumpulan blog dari para blogger handal dan hebat di Indonesia. Nama mereka sudah dikenal dan terkenal dalam dunia blogger yang terus berkembang pesat.
KEMBALI KE ARTIKEL