Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Mari Mengenal 12 Nilai Dasar perdamaian

2 Februari 2011   02:28 Diperbarui: 26 Juni 2015   08:58 2258 3
[caption id="" align="aligncenter" width="466" caption="http://indonesiaamericap2p.files.wordpress.com/2011/01/irfan-amalee-buku-peace.jpg"][/caption] Di dalam buku best seller Peace Generation karya Erik Lincoln (USA) dan Irfan Amalee (INA) dituliskan 12 nilai dasar perdamaian. Kedua belas nilai dasar perdamaian itu adalah:

  1. Menerima diri (proud to be me)
  2. Prasangka (no suspicion no prejudice)
  3. Perbedaan etnis (different culture but still friends)
  4. Perbedaan agama (different faiths but not enemies)
  5. Perbedaan jenis kelamin (male and female both are human)
  6. Perbedaan status ekonomi (rich but not proud, poor but not embarrassed)
  7. Perbedaan kelompok atau geng (gentlemen don’t need to be gangsters)
  8. Keanekaragaman (the beauty of diversity)
  9. Konflik (conflict can help you grow)
  10. Menolak kekerasan (use your brain not your brawn)
  11. Mengakui kesalahan (not too proud to admit mistakes)
  12. Memberi maaf (don’t be stingy when forgiving others)
KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun