Mungkin sajak tentang cinta dan rindu tidak akan dapat menggambarkan perasaan ini tanpa mu di‘malam’ hariku, semenjak kau hadir dan mulai mengusik malam-malamku yang sakral hal itu mulai aku rasakan. Usikanmu tak berarti kau menggangguku, bahkan usikanmu itu yang aku selalu nantikan ditiap ‘malam’ku.