Mohon tunggu...
KOMENTAR
Artificial intelligence

AI si Kecerdasan Buatan

11 November 2024   14:50 Diperbarui: 11 November 2024   14:53 94 1
Teknologi mengalami perkembangan yang sangat pesat, salah satu yang terkenal dan banyak dipakai oleh orang-orang adalah AI (Artificial Intelligence). Apa itu AI? AI atau dalam bahasa Indonesia artinya kecerdasan buatan yaitu teknologi yang memiliki kemampuan pemecahan masalah layaknya manusia. AI dalam tindakannya tampak seperti menirukan kecerdasan manusia, teknologi ini dapat mengenali gambar, menulis puisi, dan membuat prediksi berbasis data. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun