Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Mahasiswa UMM Berikan Edukasi Lingkungan pada Anak Usia Dini

22 Juni 2021   09:00 Diperbarui: 22 Juni 2021   09:29 141 0
Universitas Muhammadiyah Malang melalui program PMM (Pemberdayaan Masyarakat oleh Mahasiswa) berupaya melakukan aksi nyata dan kontribusi secara langsung ditengah-tengah masyarakat. Kali ini, giliran dari Kelompok PMM dengan urutan nomor 29 pada gelombang 07 tengah melakukan pengabdian di Desa Sumbersekar, Kec. Dau Kabupaten Malang atau tepatnya di RA Baiturrochman. Salah satu Program Kerja yang diusung ialah ‘Gerakan Cinta Lingkungan’ yang ditujukan pada murid-murid RA Baiturrochman.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun