Saat ini, dapat kita perhatikan di sekitar kita begitu banyak toko-toko thrift yang mulai menguasai pasar ekonomi lokal. Tidak hanya terlihat pada pasar offline, pada pasar online seperti halnya pada dunia sosial media, usaha ini pun sedang berada pada tingkat kejayaanya hingga banyaknya komunitas-komunitas baru yang muncul.
KEMBALI KE ARTIKEL