Satu lagi manfaat nyata Program Pengembangan Masyarakat (PPM) yang digelar oleh PT Pertamina EP Cepu (PEPC) Zona 12 di sekitar wilayah operasinya. PPM Bank Sampah Mandiri - Keluarga Harapan (BSM-KH) menjadi faktor penting bagi Desa Sendangharjo, Ngasem, Bojonegoro, Jawa Timur dalam meraih penghargaan Program Kampung Iklim (ProKlim) dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kelautan (KLHK), yaitu penghargaan Lokasi ProKlim Kategori Utama Tahun 2024 yang ditandatangani langsung oleh Menteri Lingkungan Hidup dan Kelautan, Siti Nurbaya.
KEMBALI KE ARTIKEL