Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi

Pengembangan e-Commerce UMKM Dalam Peningkatan Entrepreneur Desa

18 Juli 2022   15:04 Diperbarui: 18 Juli 2022   15:15 292 2
Desa menjadi  salah satu ujung tombak dari suksesnya pembangunan di Indonesia. Berdasarkan data dari Kepmendagri 050-145/2022, terdapat 74.961 desa dan 8.506 kelurahan yang tersebar di 34 provinsi di Indonesia. Dari data ini dapat terlihat bahwa potensi yang dimiliki desa sangat besar dan sangat disayangkan jika diabaikan dan tidak dibina dengan baik. Pembinaan desa dapat dilakukan oleh pemerintah setempat, pihak swasta maupun universitas sebagai bagian yang tidak terpisahkan dari struktur pendukung pembangunan suatu bangsa. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun