Kalau Senyuman Bisa Membuat Disiplin, Kenapa Harus Ada Kekerasan?
27 Februari 2020 10:22Diperbarui: 27 Februari 2020 10:34860
Jujur saja, sebagai guru bidang bimbingan konseling, turut prihatin saya menyaksikan berbagai peristiwa di dunia pendidikan belakangan ini. Konon sih mengatas namakan gerakan kedisiplinan. Tetapi kok yang terjadi kekerasan, dan ancaman. Memang harus begitu ? Tergelitik rasanya dan sedikit emosi juga hati ini bila menyaksikan berbagai tayangan di media massa tentang tindakan-tindakan yang kurang pas dan keterlaluan dengan mengatasnamakan kedisiplinan.Â
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.