Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik Pilihan

Ketika Presiden Sukarno Menolak Atlet Taiwan dan Israel di Asian Games IV

8 Februari 2023   18:47 Diperbarui: 9 Februari 2023   05:32 1618 2
Di balik keberhasilan Indonesia menyelenggarakan Asian Games IV pada 24 Agustus-4 September 1962, ternyata ada kontroversi yang dipengaruhi oleh politik Presiden Sukarno. Salah satunya adalah penolakan terhadap atlet dari Taiwan dan Israel. Sebagai anggota Asian Games Federation (AGF), Taiwan dan Israel berhak mendapat undangan dari penyelenggara Asian Games, termasuk ketika Indonesia menjadi tuan rumah di Asian Games IV. Akan tetapi hal ini menjadi masalah karena kedua negara tersebut tidak mempunyai hubungan diplomatik dengan Indonesia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun