Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

Pemerintah Ingin Ekonomi Hijau Stabilkan Pertumbuhan Ekonomi Jangka Panjang

4 Juli 2024   17:12 Diperbarui: 4 Juli 2024   17:22 45 0
Indonesia tidak bisa hanya mengandalkan pertumbuhan kepada brown economy dalam memenuhi target pertumbuhan sebesar sebesar 6%-7% untuk menuju Visi Indonesia Emas 2045. Indonesia  harus menerapkan strategi lain sebagai penopangnya seperti pembangunan ekonomi circular, ekonomi hijau  atau juga blue economy. Strategi sebagai bagian dari transformasi untuk penerapan ekonomi hijau berkelanjutan tersebut juga harus seimbang dengan aspek ekonomi,lingkungan sosial yang juga sejalan dengan  SDGs, Paris Agreement, Visi Indonesia Emas 2045, serta mampu mencapai target Net Zero Emissions (NZE) di 2060.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun