Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

Dekarbonisasi dan Program Transisi Energi Berkelanjutan Indonesia

30 Mei 2022   14:58 Diperbarui: 30 Mei 2022   15:30 59 2
 Indonesia sejak awal tetap konsisisten dalam upaya penanganan lingkungan dan suhu global bersamaan dengan program ketahanan energi. Sejak periode pertama, pemerintahan presiden Joko Widodo menempatkan isu tersebut sebagai bagian penting dalam peningkatan produktifitas dan kegiatan produksi yang tujuan utamanya adalah penggerakan aktifitas ekonomi.

Pada saat bersamaan, Indonesia juga tidak mengabaikan persoalan lain yang menjadi dampak dari aktifitas ekonomi tersebut, yakni perubahan iklim sebagai akibat lain penggunaan energi yang masif tersebut.  Untuk bagian ini, langkah yang diambil pemerintah adalah menyiapkan peta jalan dan program pelaksanaan transisi energi, agar aspek ketahanan energi yang menjadi program prioritas bisa tetap dilanjutkan. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun