Mohon tunggu...
KOMENTAR
Bola Pilihan

10 Kemenangan Terbesar "Fase Knock Out" Liga Champions

16 Februari 2018   09:00 Diperbarui: 16 Februari 2018   09:20 1094 5
Rekor kemenangan terbesar fase knock out dalam sejarah liga champions eropa kemungkinan bisa dipecahkan musim ini.Empat laga babak 16 besar Liga Champions Eropa menghadirkan drama gol yakni tercipta empat dan lima gol dalam laga tersebut dengan Liverpool dan Man City sukses melakoni laga tandang dengan kemenangan meyakinkan 5-0 (vs FC Porto) dan 4-0 (vs FC Basel). Sedangkan Madrid menang 3-1 atas PSG dan Juventus yang tertahana 2-2 saat menjamu Hottspur di Juventus Stadium.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun